Mata kuliah Farmakokinetika merupakan mata kuliah yang berisi pokok-pokok bahasan yang terkait dengan perhitungan parameter-
parameter farmakokinetika berdasarkan model kompartemen. Setiap pokok bahasan berisi uraian mengenai parameter-parameter

farmakokinetika dan dilanjutkan dengan contoh-contoh aplikasi perhitungan parameter-parameter farmakokinetika yang dapat diterapkan
dalam menentukan dosis pengobatan pasien bersama tenaga profesi kesehatan lain. Keterkaitan dengan ilmu-ilmu biosain.